About MyDNA™


MyDNA adalah metode dermatoglyphics code (Fingerprints Test)  dengan menggunakan teknologi decoding versi terakhir / terbaru yang telah teruji dan terbukti keakuratannya, serta telah diaplikasikan khususnya dalam dunia Pendidikan dan dunia professional dalam perekrutan Sumber Daya Manusia. Banyak Negara di dunia seperti; Singapore, Malaysia, UK, Indonesia, Australia, China, Hongkong, Taiwan, Thailand, USA, dll, yang telah mengaplikasikan metode dermatoglyphics dalam berbagai hal. 




MyDNA pertama kali diperkenalkan di Indonesia oleh Brain-Child Learning, diawal tahun 2010, sebagai salah satu metode yang digunakan oleh Brain-Child Learningdidalam Program Pengembangan Mental termasuk pengembangan Potensi Otak bagi anak, yaitu untuk mengetahui Bakat Bawaan, Potensi Tesembunyi, Gaya Belajar, Cara Berfikir, Karakter anak, dsb.
Dan dalam perkembangannya di Indonesia, metode MyDNA telah dipergunakan oleh banyak sekolah Swasta maupun Negeri dan perusahaan perusahaan diseluruh Indonesia, didalam mengenali potensi dan kemampuan alami para siswa dan karyawannya.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar